Kamis, 22 Maret 2012

KEBUNKU WATER PARK


Liburan semester kali ini aku memilih untuk bersenang-senang bersama teman-teman menghilangkan kepenatan selama sepekan ini kami melaksanakan Test semesteran .

Tujuan ngelayab (bahasabanyumas )atau main kali ini adalah menuju ke----->KEBUNKU WATER PARK,bersama teman-teman tentunya .



Kebunku Purwokerto berada di Perum Sumampir Indah Jl. Serayu XV no. 123  AKota Purwokerto .Kebunku Water Park merupakan Tempat Wisata yang memiliki berbagai macam Wahana.      Dengantiket Rp 8000/orang kita dapat menikmati wahana Water  Boom, Kolam Renang Dewasa,Kolam Renang Anak-anak. Terdapat jugaKids Land bagi anak-anak, Terapi Ikan yang kini menjadi trend pengobatan alternatif dan memberikan banyak manfaat.

Dengan area parker berada dalam area Kebun ku itu sendiri sehingga pengunjung merasa lebih nyaman memarkir kendarannya.

Kembali pada saya dan teman-teman…





Sesampainya di Kebunku Water Park kami langsung membeli tiket masuk dan Incaran kami semuaya itumenuju kekolam terapi ikan .


Dan sesungguh nya bermain itu tidak seke darbuang-buang waktu tetapi dengan bermain seperti ini(sambilterapiikan) kami tidak sekedar menghabiskan waktu dengan sia-sia tetapi kita juga bisa mendapatkan manfaat dariterapiikan ini seperti :
ü  Menghilangkan sel kulit mati
ü  Melancarkan peredaran darah dalam tubuh
ü  Merangsang pertumbuhan sel kulit mati
ü  Mengobati berbagai penyakit (terapiteratur)
ü  Menyembuhkan penyakit kulit
ü  Menghaluskan kulit sehingga mulus


z



  Sambil duduk,kami masukkan kedua kaki kekolam yang berisi ikan.








Rasanya sangat geli karena kaki kita mendapatkan Gigitan ikan untuk membersihkan kaki dan mampumengangkat lapisan kulit yang sudah mati pada kaki. Selain itu dapat berguna untuk memperlancar peredaran darah. Terapi ikan bisa menghaluskan kulit dan menyembuhkan penyakit kulit. Setelah terapi, kulit akan halus dan bersih, kulit-kulit baru akan segera tumbuh mengganti kulit yang mati.
Tidak tahan dengan gigitan ikan kecil itu kami sudahi untuk terapi ikan ini.. selanjutnya rasanya kami inginbercanda menikmati suasana liburan ini.. kembali deh seperti biasa banyolan kimi pun keluarkan ,yaa kali ini masukke kids land..sebenarnya itusi tempat untuk anak-anak,tapi dari pada tidak dimasuk ntar sudah pulang nyesel haha…jadi kitamasuk deh ke kids land tersebut …dan akhir nya.
 





Taraaaaaaaa…..!!!

Yaa..kulihat ada rumah-rumahan kecil disini lalua ku iseng memasukinya hihihihihi
Dengan muka polos nya teman ku ini juga tak kalah bergaya.


Di area kids land ini terdapat wahana untuk anak-anak seperti mandi bola,rumah-rumahan ,mobil-mobilan pun juga ada,banyak deh ..jadi ,untuk pengunjung yang membawa setra anak kecil tidak masalah,karena ada wahana yang menyenangkan bagi anak-anak ini.
Sayangnya kami tidakmembawa baju ganti ,jadi kami tidak bias main di kolam renang yang airnya tampak sejuk banget..  tapi tidak apal ah kami masih bisa duduk santai di  pinggiran kola mini


Setelah semua wahana dijelajahi kami puns enang ,kita putuskan tuk pulaaaaaaaaaang!
Liburan yang sangat menyenangkan !








0 komentar:

Posting Komentar

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More